Bersama Ribuan Massa dan Kiai Khos, Khofifah Bersalawat, Doakan Prabowo Menang Satu Putaran

Bersama Ribuan Massa dan Kiai Khos, Khofifah Bersalawat, Doakan Prabowo Menang Satu Putaran Khofifah bersama puluhan ribu massa dan kiai khos baca sholawat dan doakan Prabowo-Gibran menang sekali putaran. Foto: Ist.

"Terima kasih Pak Kiai, poro kiai khos, dan seluruh jamaah yang hadir. Kita akan selawatan dan berdoa secara khusyuk agar pemilu berjalan damai dan memenangkan , sekali putaran," ujarnya.

Sementara itu, juru kampanye nasional (jurkamnas) yang juga Ketua Dewan Pengarah Jatim, Indar Parawansa, memberikan sapaan penuh kasih kepada mantan Gubernur Jatim Imam Utomo, KH Anwar Iskandar, KH Fuad Noerhasan, Bu Nyai se-Jatim, dan Syubban Lover.

"Tak lupa, para relawan semua. Semoga Prabowo Gibran menang sekali putaran," ujarnya bernada lantang.

Kata , di menjelang hari tenang ini dibutuhkan doa dan selawat bersama seluruh masyarakat agar diberi keselamatan dan sukses menang sekali putaran.

"Di berbagai lembaga survei menyebutkan Insya Allah Prabowo Gibran menang sekali putaran. Tolong dijaga suaranya," ujarnya.

meminta warga Jatim untuk berhati-hati menjelang hari H coblosan. "Pastikan ke TPS, ajak tetangga jangan sampai golput," pesannya.

"Jika hari ini kita berdoa dan bersolawat mengantarkan kemenangan sekali putaran,  semoga diridhoi Allah," ujarnya lagi.

"Hasbi robbi jalalallah, mafi qolbi, qhoirullah. Nur muhammad sollallah," seru , mengumandangkan, ditirukan jemaah yang larut dalam doa dan salawat.

Acara lantas ditutup oleh doa dari KH Fuad Noerhasan, Pengasuh Ponpes Sidogiri Pasuruan, KH Anwar Mansyur, Lirboyo Kediri, KH Anwar Iskandar, dan Prof KH Asep Saaifuddin Chalim, pengasuh Ponpes Amanatul Ummah, Pacet Mojokerto. (mdr/ns)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Emak-emak di Surabaya Kecewa Tak Bisa Foto Bareng Jokowi':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO