Siap Dicairkan, Dana Pilkada 2024 di Bangkalan Capai Rp74,6 Miliar

Siap Dicairkan, Dana Pilkada 2024 di Bangkalan Capai Rp74,6 Miliar Penandatanganan NPHD senilai Rp74,6 miliar untuk pesta demokrasi di Bangkalan.

"Hari ini kami melaksanakan penandatanganan NPHD untuk dana pilkada tahun 2024 sebanyak Rp53 miliar. Terima kasih kepada Pemkab yang sudah menyetujui dan mengalokasikan," ucapnya.

Menurut dia, anggaran itu disepakati dengan beberapa dinamika sejak pengajuan. Mulanya diajukan Rp93 miliar, namun setelah dilakukan beberapa kali diskusi akhirnya disepakati bersama Rp53 miliar.

"Awalnya yang kami ajukan Rp93 miliar, namun setelah dilakukan diskusi turun menjadi Rp83 miliar, kemudian turun lagi menjadi Rp73 miliar hingga akhirnya disepakati bersama Rp53 miliar," katanya.

Sedangkan Ketua , Ahmad Mustain Shaleh, menyebut anggaran Pilkada yang diterima sebanyak Rp16,5 miliar. Bujet belasan miliar itu lebih besar jika dibandingkan Pilkada 2019.

"Sekarang ini nilainya lebih besar, pilkada tahun 2019 kami menerima Rp8 miliar sekarang Rp16,5 miliar. Kami berjanji akan kami manfaatkan semaksimal dan se efisien mungkin," tuturnya. (fat/uzi/mar)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Semakin Ketat, Penyekatan Jembatan Suramadu Dilakukan di Dua Sisi ':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO