Tekan Angka Stunting, Wakil Bupati Tuban Minta Ibu Hamil Hindari Makanan Instan

 Tekan Angka Stunting, Wakil Bupati Tuban Minta Ibu Hamil Hindari Makanan Instan Suasana ketika Penyuluhan Stunting dan Pemeriksaan Kesehatan bagi Ibu hamil di Desa Binangun, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban.

Menurut dia, dengan meningkatkan kualitas kesehatan mampu menyokong pengembangan sumber daya manusia. Mengingat, pondasi pembangunan SDM salah satunya melalui penguatan sektor kesehatan.

"Tidak hanya itu, perlu adanya edukasi kepada masyarakat terkait pernikahan usia dini. Tujuannya, untuk mempersiapkan kondisi fisik maupun psikis dari calon pasangan pengantin," pungkasnya.

Sementara itu, , Cahyadi Wibowo, menyebut 5 desa di wilayahnya yang menjadi prioritas penanganan . Untuk terdapat 63 anak yang termasuk kategori atau sekitar 24,58 persen. 

"Ini menjadi kegiatan yg dapat diadopsi desa lain di kecamatan Singgahan," kata Cahyadi.

Kepala  Cabang Tuban, Samsul Ma'arif, menilai kegiatan yang diadakan ini guna mendukung program Pemkab Tuban untuk menekan kasus . Peserta yang merupakan ibu-ibu diberikan penjelasan tentang pentingnya memperhatikan gizi untuk ibu dan anak.

"Selain itu, juga dilakukan pemeriksaan kesehatan gratis untuk warga dan vaksinasi untuk lansia. Kegiatan ini selaras dengan tujuan Yatim Mandiri sebagai lembaga Amal Zakat yang bergerak di bidang sosial, kemanusiaan, dan pendidikan," ucap Samsul. (gun/mar)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO